platform kursus wordpress terlengkap real studi kasus

Kursus WordPress Online

Apa Itu WordPress

Mungkin bagi teman-teman pengguna wordpress sudah tidak asing lagi mengenai apa itu wordpress. dimana wordpress adalah sebuah platform management system ( CMS ), yaitu sebuah platform yang bisa kita gunakan untuk membuat blog dan juga membuat website profesional sesuai dengan kebutuhan.

Sejarah WordPress

nah setelah teman-teman tahu apa itu wordpress, ada baiknya jika tahu dulu sejarah wordpress itu sendiri.

WordPress dimulai pada tahun 2003 ketika Mike Little dan Matt Mullenweg membuat cabang dari b2/cafelog. Kebutuhan akan sistem penerbitan pribadi yang elegan dan dirancang dengan baik sudah jelas saat itu. Saat ini, WordPress dibangun di atas PHP dan MySQL, dan dilisensikan di bawah GPLv2.

Dimana wordpress sendiri saat ini merupakan platform populer untuk pembuatan website, ada sekitar 43% website yang aktif di buat menggunakan wordpress

Tujuan Kursus WordPress

Pastinya bukan tanpa tujaun kami membuat kursus wordpress ini. adapun beberapa tujuan kursus yang kami buat diantaranya:

1. Memperkenalkan WordPress

Tujuan pertama pastinya untuk memperkenalkan wordpress itu sendiri. dimana untuk sebagian orang mungkin masih mengenal bahwa wordpress adalah hanya sebagai tool untuk membuat blog. padahal saat ini wordpress bisa kita gunakan sebagai platform untuk membuat website, bahkan website yang cukup komplekspun bisa kita buat menggunakan wordpress ini

2. Membantu Membuat Website

Tujuan kursus wordpress yang kami buat pastinya untuk membantu teman-teman yang ingin membuat website. dimana wordpress sendiri memang sebuah cms yang mudah digunakan namun pada kenyataannya untuk orang yang awam dengan teknologi biasanya tetap merasa kesulitan ketika baru memulai. untuk itulah kursus ini hadir dengan harapan bisa membantu user dalam pembuatan website

3. Ketrampilan Dalam Desain

Walupun dalam kursus ini tidak diajarkan bagaimana cara untuk mendesain website mulai dari  aplikasi seperti Figma dan lainnya,tapi kita akan belajar cara untuk mendesain halaman website langsung menggunakan plugin yang cukup populer yaitu elementor.  misal untuk mendesain halaman home, halaman kontak, tampilan listing dan lainnya yang akan dipelajari.

Website Apa Saja Yang Bisa Dibuat Dengan WordPress

Masih banyak orang di luar sana yang cukup meragukan wordpress itu bisa apa saja. ya tentu cukup banyak website yang bisa dibuat menggunakan wordpress mulai dari website yang sederhana misal untuk portfolio,company profile hingga website yang cukup kompleks misal untuk toko online, kursus online,sistem booking dan masih banyak website lainnya yang bisa di buat dengan wordpress.

Materi Tersedia Di Kursus WordPress

Total saat ini ada 10 studi kasus materi kursus yang tersedia di kursus kami. dan ini pastinya akan di udpate secara berkala. materi apa saya itu?

1. Kursus  WordPress Website Property

Membuat website property dengan menggunakan wordpress
Membuat website property dengan menggunakan wordpress

Materi pertama yang akan dipelajari adalah cara untuk membuat website property. kita akan membuat website property dengan wordpress dan menggunakan beberapa tool misalnya elementor dan plugin crocoblock

nah akan banyak yang di pelajari dalam pembuatan website property ini. salah satunya kita akan mengenal cara penggunaan crocoblock, mulai dari cara membuat custom post type property, membuat listing, membuat filter dan beberapa hal lainnya terkait dengan website property itu sendiri.

Beli Kursus Sekarang!

2. Kursus WordPress Website Toko Online Fisik dan Toko Online Digital

kursus membuat website toko online dengan wordpress
kursus membuat website toko online dengan wordpress

Berikutnya kita akan membelajari cara membuat website toko online fisik dan toko online digital. secara materi keduanya akan dipisah menjadi dua studi kasus yang berbeda.

Untuk materi kursus toko online ini akan lebih spesifik membahas pembuatan web toko online produk fisik, sedangkan yang digital pastinya sesuai namanya untuk membuat website toko online produk digital.

Toko online yang akan di buat di dalam materi kursus ini untuk tool utamanya adalah woocommerce, namun pasti ada beberapa plugin lainnya seperti elementor dan plugin SMTP

Beli Kursus Sekarang!

3. Kursus WordPress Website Company Profile

kursus membuat website company profile menggunakan wordpress
kursus membuat website company profile menggunakan wordpress

Selanjutnya ada materi cara untuk membuat website company profile atau website perusahaan. dimana bagi teman-teman yang mungkin memiliki bisnis atau perusahaan baru bisa mengambil kursus ini untuk membuat website untuk perusahaannya.

Tujuan website company profile ini biasanya untuk menampilkan sekilas tentang perusahaan misalnya menampilkan jasa atau layanan yang dimilik, menampilkan project yang pernah dikerjakan, dan hal lainnya terkait dengan website perusahaan.

Beli Kursus Sekarang!

4. Kursus WordPress Website Learning atau Course Online

kursus membuat website kursus online dengan wordpress
kursus membuat website kursus online dengan wordpress

Selanjutnya ada materi untuk pembuatan website learning atau website course online, dimana dalam materi ini pastinya kita akan membahas cara untuk membuat sebuah website yang berfungsi untuk menjual kursus online.

untuk membuat website ini plugin utama yang kita gunakan adalah Tutor LMS sebagai tool utama untuk sistem management kursusnya, lalu ada plugin woocommmerce untuk sistem checkout dan plugin elementor untuk mendesain halaman website

Beli Kursus Sekarang!

5. Kursus WordPress Website Dealer Motor

kursus wordpress membuat website dealer motor dengan wordpress
kursus wordpress membuat website dealer motor dengan wordpress

Jika teman – teman mungkin seoarang sales motor atau pemilik dealer motor dan belum punya website maka di kursus ini juga kami meyediakan materi pembuatan website dealer motor. di dalam kursus ini data yang akan kita buat nantinya secara dynmic, yang artinya jika menginput data maka cukup dari dashboard website.

Plugin-plugin yang digunakan seperti crocoblock dan elementor

Beli Kursus Sekarang!

6. Kursus WordPress Rental Mobil

Membuat website rental mobil dengan menggunakan wordpress
Membuat website rental mobil dengan menggunakan wordpress

Yap wordpress pun bisa lho untuk membuat website yang cukup kompleks. salah satunya untuk sistem booking, dimana salah satunya bisa kita terapkan di dalam kursus ini yaitu untuk membuat website rental mobil.

jadi bagi teman-teman yang punya bisnis rental mobil dan sistem bookingnya ingin melalui website maka bisa bergabung di kursus ini.

Lalu plugin apa saja yang kita gunakan dalam kursus ini? ada beberapa plugin utama yang kita gunakan

  • Crocoblock : Plugin ini dalam kursus rental mobil ini diguanakan sebagai sistem untuk pembuatan custom post type, sistem booking, listing, fitur filter dan beberapa hal lainnya terkait dengan website rental mobil
  • Woocommerce : Plugin ini untuk sistem checkout, yang kedepannya juga bisa di integrasikan dengan sistem payment gateway
  • Elementor : Plugin ini kita gunakan sebagai tool untuk mendesain halaman website

Beli Kursus Sekarang!

7. Kursus Website Booking Hotel

Membuat website booking hotel dengan menggunakan wordrpess
Membuat website booking hotel dengan menggunakan wordrpess

Hampir sama dengan sistem booking sebelumya. di dalam kursus ini juga teman-teman akan belajar membuat sistem booking hotel sederahana dengan menggunakan wordpress dan plugin utama adalah crocoblock, elementor dan woocommerce.

jadi bagi teman – teman yang memiliki usaha penginapan bisa menerapkan atau mencoba kursus ini untuk di implementasikan ke dalam websitenya.

Beli Kursus Sekarang!

8. Kursus WordPress Website Travel

Membuat website booking travel dengan menggunakan wordpress
Membuat website booking travel dengan menggunakan wordpress

Nah selanjutnya di dalama kursus ini juga teman-teman yang memiliki bisnis travel kami juga menerapkan materi yang bisa teman-teman pelajari. untuk tool yang digunakan juga sama seperti studi kasus booking sebelumnya ya. ada plugin woocommerce, elementor dan crocoblock.

kursus web travel ini cocok untuk teman-teman yang memiliki layanan tour travel atau bisnis wisata sederhana ya. dimana teman-teman bisa menyedikana jasa misalnya untuk booking wisata ke borobudur, wisata ke danau toba dan seterusnya.

Beli Kursus Sekarang!

9. Kursus WordPress Website Sekolah

Membuat website sekolah dengan menggunakan wordpress
Membuat website sekolah dengan menggunakan wordpress

Untuk materi terakhir yang ada saat ini adalah materi pembuatan website sekolah. materi website sekolah ini sendiri kami buat dengan menggunakan plugin yang bisa melakukan fungsi pembuatan custom post type ya. kenapa seperti itu? karena tujuannya biar pemilik website kedepannya jika ingin menambahkan data misal seperti data fasilitas sekolah, data prestasi dan seterusya tidak harus melalui frontend website. jadi cukup melakukan input data dari dashboard website.

ada banyak custom post type yang akan kita buat di dalam materi website sekolah ini, seperti :

  • Custom post type prestasi
  • Custom post type fasilitas
  • dan masih ada beberapa cutom post type lainnya lagi. yang pastinya akan memudahkan teaman-teman kedepannya ketika ingin menambahkan data di website sekolahnya

Beli Kursus Sekarang!

Apa Manfaat Kursus WordPress

ketika teman-teman belajar di kelas kami dan sudah memahami setiap materi pastinya akan mendapatkan beberapa mafaat. seperti:

  • Mampu Membuat Website Untuk kebutuhan pribadi – ketika teman -teman sudah mengikuti materi kursus di tempat kami dan sudah memehami seharusnya mampu untuk membuat website sendiri. mungkin seperti website toko online, property dan website-website yang lainnya
  • Mampu Membuat Website Client -Membuat website untuk client pastinya di perlukan jam terbang yang tinggi, dengan kursus yang kami buat dan jika teman-teman mengikuti sampai selesai, memahamai dan menguasi setiap materi yagn kami sampaikan. seharusya teman-teman mampu membuat website untuk client minimal dari website yang paling sederhana seperti website company profile
  • Menghemat Biaya. Hal ini masih ada kaitannya dengan point pertama. dmana jika teman -teman bisa membuat website sendiri pastinya akan menghemat biaya atau budget

Untuk Siapa Kursus WordPress Dibuat?

tujuan kursus ini kami buat untuk siapa ? ya pastinya untuk teman-teman yang membutuhkan materi cara pembuatan website. mungkin teman-teman sebagai :

  • Pemula : Kursus ini dibuat bagi teman-teman yang belum pernah sama sekali membuat website atau mungkin masih pemula.
  • Pemilik bisnis : untuk pemilik bisnis yang mulai ingin membuat produknya lebih dikenal lagi melalui platform digital salah satunya website
  • Kamu : ya untuk kamu yang memang memerlukan pembelajaran website berbasis wordpress

 

Share on facebook
Facebook
Share on twitter
Twitter
Share on linkedin
LinkedIn
Hari :
Jam :
Menit :
Detik

—Ambil Sekarang —

Promo Kursus Wordpress
50%